Saturday, June 4, 2011
Astrid Ellena dari Jatim Pemenang Miss Indonesia 2011
Wakil dari Jawa Timur, Astrid Ellena Indriana Yunadi akhirnya dinobatkan sebagai Miss Indonesia 2011, menggantikan posisi Asyifa Latief dan akan mewakili Indonesia di ajang Miss World 2011 di London, Inggris. Sejak karantina yang diselenggarakan pada Selasa (24/5) lalu, Astrid Ellena Indriana Yunadi sudah mencuri perhatian dewan juri serta menonjol saat sesi pembekalan di masa karantina